PT Pijar Integra Psikologi Unpad (PIP Unpad) menyediakan layanan psikologi berbasis bukti untuk mendukung kesejahteraan individu, pendidikan, dan organisasi.
Jl. Ir. H. Juanda No. 438 B, Dago, Coblong 40135 Bandung
Loading...
Berkembang Bersama, Berdampak Nyata
Mitra Profesi – Layanan Psikologi
Profesional / Konsultan Psikologi
Sebagai Mitra Profesi, Anda akan berperan dalam pelaksanaan layanan psikologi seperti asesmen, penyusunan laporan, fasilitasi pelatihan, atau konsultasi organisasi, sesuai bidang keahlian dan standar profesi.
Bandung / Daring
Freelance / Per Proyek
Proctor
Pelaksana Asesmen
Proctor atau Test Administrator online bertanggung jawab terhadap kelancaran sesi tes psikologi Online. Posisi ini dibuka sesuai kebutuhan proyek yang berjalan.
Bandung / Daring
Freelance / Per Proyek
Project Officer (Operasional / Pengelolaan Data)
Manajemen Proyek
Sebagai Project Officer di PIP Unpad, Anda akan menjadi penghubung antara tim dan mitra profesi, peran ini menuntut ketelitian dalam perencanaan, koordinasi serta pemantauan proyek di bidang layanan psikologi, Pelatihan,Asesmen center dan organisasi. Bergabunglah untuk mengelola proyek untuk memastikan setiap inisiatif berjalan efektif, berintegritas, dan berdampak.